Sabtu, 05 Oktober 2013

SAP INOVASI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM



Mata Kuliah               : Inovasi Pendidikan Agama Islam
Jumlah Kredit           : 2 sks
Semester                   : II (dua)
Prodi/Konsentrasi    : Pendidikan Agama Islam
Dosen Pengampu     : Dr. Agus Zaenul Fitri., M.Pd
                                      guszain@yahoo.co.id
 

A.  Standar Kompetensi:
Mahasiswa memiliki kemampuan dan pemahaman tentang konsep inovasi pendidikan agama Islam, serta mampu mengembangkan dan mengaplikasinnya dalam proses pembelajaran di sekolah/madrasah.

B.  Kompetensi Dasar:
Setelah proses pembelajaran mahasiswa diharapkan dapat:
1.    Menjelaskan konsep dan teori tentang inovasi Pendidikan Agama Islam
2.    Melakukan inovasi metode, model pembelajaran dan penilaian pendidikan agama Islam
3.    Menerapkan dan mengembangkan berbagai metode, model dan strategi pembelajaran PAI
4.    Menganalisis berbagai hambatan atau kendala dalam inovasi pendidikan agama Islam.

C.  Indikator Hasil Belajar:
1.   Tingkat partisipasi mahasiswa dalam proses belajar mengajar berupa antusiasme tanya jawab dan memberikan tanggapan (feedback).
2.    Kemampuan menyampaikan konsep, ide, gagasan serta analisis secara kritis.
3.    Kemauan menyelesaikan tugas individu atau kelompok berupa analisis konseptual dan kasus.


D.  Materi Pembelajaran

No
Materi
Metode
1
Orientasi Perkuliahan
Ceramah/TJ
2
Performani Guru PAI sebagai innovator pendidikan Agama Islam
Makalah/presentasi
3
Hakikat Inovasi (Pengertian, Fungsi dan Tujuan dan Karakterisik Inovasi) dalam Pendidikan Agama Islam
Makalah/presentasi
4
Inovasi Model Pembelajaran Pendidikan Agama Islam
Makalah/presentasi
5
Inovasi Strategi Pembelajaran Pendidikan Agama Islam
Makalah/presentasi
6
Model Inovasi PAI
Makalah/presentasi
7
Model Full Days School di Lembaga Pendidikan Islam (LPI)
Makalah/presentasi
8
Integrasi Kurikulum Nasional dengan Cambridge/Luar Negeri di LPI
Makalah/presentasi
9
Integrasi lembaga pendidikan dengan pesantren
Makalah/presentasi
10
Inovasi Model Penilaian PAI
Makalah/presentasi
11
Sekolah Islam Berbasis Alam
Makalah/presentasi
12
Pendidikan Berbasis Kompetensi
Makalah/presentasi
13
Pendidikan Agama Islam berbasis Multikultural
Makalah/presentasi
14
Inovasi dalam Organisasi/Lembaga Pendidikan Islam
Makalah/presentasi
15
Peran strategis Inovator dalam Lembaga Pendidikan Islam
Makalah/presentasi
16
Inovasi dalam Implementasi kurikulum PAI
Makalah/presentasi

E.  Strategi Pembelajaran
No.
Langkah Pembelajaran
Orientasi Pembelajaran
1.
Pembukaan sekaligus perkenalan diri pengajar baru (self introduction)
Brandstorming untuk membangun komunikasi emosional pra-subtansi pembelajaran
2.
Penyampaian materi secara individual (ceramah)
Pendalaman materi bagi mahasiswa
3.
Proses tanya jawab antara dosen dengan mahasiswa
Pengayaan materi bagi mahasiswa terhadap kemungkinan perkembangan pengetahuan subtansi yang relevan.
4.
Penugasan analisis kasus (case analysis) secara berkelompok
Memperkuat pemahaman mahasiswa terhadap subtansi materi secara teoritis dan aplikatif.
5.
Review sekilas materi
Penguatan daya ingat mahasiswa
6.
Penutupan proses pembelajaran
Tanda berakhirnya penyampaian materi


F.  Media, Bahan dan Alat:
1.   LCD
2.   Lap Top
3.   Kertas Kerja Kelompok (untuk penugasan kelompok)
4.   Papan tulis (white board) dan spidol.

4.   Penilaian
NO.
KOMPONEN
 POINT
1
Kehadiran
15 %  (15 points)
2
Presentasi
15 %  (15 points)
3
Tugas
25 %  (25 points)
4
Middle-Term Paper
20 %  (20 points)
5
Final-Term Paper
25 %  (25 points)
Total Points
100 % (100 points)


DAFTAR PUSTAKA

Algensido.Silberman, L. Melvin. 2006. Active Learning. Bandung: Nusamedia.
Cece Wijaya, Djaja Jajuri, A. Tabrani Rusyam (1991) Upaya Pembaharuan dalam Bidang Pendidikan dan Pengajaran. Bandung: PT.
Deporter, Bobbi. et.al. 2003. Quantum Teaching. Bandung: Kaifa.
Djamaludin Ancok, Psikologi Kepemimpinan dan Inovasi, Gelora Aksara Pratama, Bandung
Everett M. Rogers. 1983 Diffusion of Innovation. New York: The Free Press A Division of Macmillan Publishing Co. Inc.
Eviline Siregar, 2010. Teori Belajar dan Pembelajaran, Jakarta: Ghalia
Francis Abraham,1980. Perspective on Modernization toward General Theory of Third World Development. Washington: University
Hamid Darmadi, 2010. Kemampuan Mengajar, Bandung, Alfabeta
Ibrahim, 1988. Inovasi Pendidikan. Jakarta: Depdikbud, Dikti, P2LPTK
Idris HM. Noor, 2001. Sebuah Tinjauan Teoritis Tentang Inovasi Pendidikan di Indonesi.
Ismail, 2008. Strategi Pembelajaran PAI Berbasis PAIKEM, Semarang, Rasail.
Kokom Kumalasari, 2010, Pembelajaran Kontekstual, Refika Aditama, Bandung
M. Sulton, 2009. Membangun Semangat Kerja Guru, Yogyakarta, Pressindo, 2009
Mattew B. Miles (1964) Innovation in Education, Bureau of Publication Teacher College. Columbia University New York.
Muhaimin, 2003, Arah Baru Pengembangan Pendidikan Islam, Nuansa, Bandung
--------------, 2004, Wacana Pengembangan Pendidikan Islam, Pustaka Pelajar, Jogyakarta
--------------, 2006, Nuansa Baru Pendidikan Islam, Grafindo Persada, Jakartaung
--------------, 2007. Rekontruksi Pendidikan Islam, Grafindo Persada, Jakarta
Nicholls, R. 1983. Managing Educational Innovation. London. George, Allen and Unwin. Press of America.
Roger M. & Shoemaker F. Floyd, 1971. Comunication of Inovation. New York: The Free Press A Division of Macmillan Publishing Co.Inc.
Sudjana, Nana dan Ahmad Rivai. 2003. Teknologi Pengajaran. Bandung: Sinar Baru Algensido.Silberman, L. Melvin. 2006. Active Learning. Bandung: Nusamedia.
Sudjana, Nana dan Ahmad Rivai. 2003. Teknologi Pengajaran. Bandung: SinarBaru
Udin Syaefudin Sa’ud, 2010. Inovasi Pendidikan, Alfabeta, Bandung

Tidak ada komentar:

Posting Komentar